AirDroid Kids APK, Swagger.mx – Hampir semua orang tua pastinya ingin memberikan pengalaman digital yang aman dan menyenangkan untuk anak – anak mereka. Nah, AirDroid Kids APK bisa menjadi jawaban terbaiknya.
Tak hanya menawarkan beragam fitur – fitur canggih dan sistem keamanan yang lebih terjamin, aplikasi satu ini diklaim menjadi pilihan tepat untuk memantau aktivitas online anak – anak dari jarak jauh. Namun, sebelum menggunakan aplikasinya sebaiknya simak terlebih dahulu ulasan lengkapnya di bawah ini.
Tentang AirDroid Kids APK 2023 Lengkap
Seperti yang sudah kami singgung di awal, AirDroid Kids APK merupakan salah satu aplikasi parental control terbaik yang memang dirancang secara khusus untuk membantu para orang tua dalam mengawasi aktivitas online anak – anak mereka dengan lebih mudah dan efektif.
Dilengkapi dengan berbagai fitur – fitur unggulan, seperti filter konten, monitoring waktu layar dan lokasi GPS terakurat, sehingga membuat aplikasi di Android ini dapat memastikan bahwa anak – anak tetap aman ketika menggunakan perangkat digitalnya.
Dikembangkan oleh salah satu developer kenamaan, yaitu Sand Studio, aplikasi ini bisa digunakan secara gratis. Tetapi, pengguna yang ingin mendapatkan pengalaman lebih untuk menikmati fitur – fitur unggulannya bisa berlangganan dengan biaya mulai dari Rp 500 ribu per bulannya. Tak perlu khawatir, sama seperti kebanyakan aplikasi legal lainnya, AirDroid Kids juga terbilang aman sebab sudah mengantongi izin resmi dari OJK.
Kelebihan dan Kekurangan AirDroid Kids
Kelebihan
Menawarkan kemudahan dalam pengaturan waktu layar anak – anak saat beraktivitas online sehingga mereka tidak akan kecanduan menggunakan perangkat digital. Selain itu, ada pula fitur filter konten yang akan memastikan bahwa anak – anak hanya bisa mengakses konten yang sesuai dengan usia atau umur mereka.
Kekurangan
Meski sudah dilengkapi dengan berbagai fitur unggulan yang lengkap banget, tetapi harga berlangganan bulanan di AirDroid Kids bisa menjadi kendala bagi beberapa orang tua yang memiliki budget pas – pasan.
Demikian informasi yang bisa kami bagikan tentang AirDroid Kids APK 2023. Semoga bermanfaat dan menginspirasi.